wimasevanda
unread,Jan 17, 2011, 7:34:56 AM1/17/11Sign in to reply to author
Sign in to forward
You do not have permission to delete messages in this group
Either email addresses are anonymous for this group or you need the view member email addresses permission to view the original message
to NTUST
Sehubungan dengan akan berangkatnya sdr. Arif Widodo ke Jakarta yg
rencananya membantu membawakan beberapa dokumen yg masih belum diurus
dan membantu sdr. Christian Wijaya, diharapkan kepada teman-teman
sekalian untuk menyiapkan 3 surat kuasa untuk kemenkumham, kemenlu dan
TETO seperti yg telah dibuat sebelumnya, dengan identitas penerima
kuasa seperti berikut :
Nama : Arif Widodo
Alamat : Jl. Kupang Gunung Timur 6/38-B Surabaya
Pekerjaan : Mahasiswa
No. KTP : 12.5616.140987.0001
Surat kuasa tersebut harap sudah siap pada hari Selasa 18 Januari 2010
pukul 08.00 WIB, dan dikumpulkan di ruang riset Teknik Informatika ITS
di saya. Sekian, terima kasih.