belajar linux

25 views
Skip to first unread message

Asep Dadan

unread,
Oct 16, 2014, 9:15:15 PM10/16/14
to klub-linu...@googlegroups.com
ass.
maaf gan sebelumnya saya mau nanya hehe
minta sarannya dong belajar linux debian harus dari mana awal nya?
sharing pengalamannya

Husna Ramadan

unread,
Oct 19, 2014, 11:50:21 PM10/19/14
to klub-linu...@googlegroups.com
Baru pegang GNU/Linux apa sudah pernah sebelumnya?

--
--
Web Milis: http://groups.google.com/group/klub-linux-bandung
Etika Milis: http://groups.google.com/group/klub-linux-bandung/web/etika-milis

---
You received this message because you are subscribed to the Google Groups "Klub Linux Bandung" group.
To unsubscribe from this group and stop receiving emails from it, send an email to klub-linux-band...@googlegroups.com.
For more options, visit https://groups.google.com/d/optout.

Dwicahyo Yulianto

unread,
Oct 20, 2014, 1:06:59 AM10/20/14
to klub-linu...@googlegroups.com
Salam

Kalau saya awalnya tergantung kasusnya. Misal mau instal software. Pilihannya install dari repo. Kadang tidak ada di repo installnya dari source/compile. Nanti dari situ biasanya belajarnya bakal bercabang. Maksudnya bakal belajar command2 CLI linux, permission, environtment variable, bash script, malahan kalau ngoprek yg berhubungan dengan hardware biasanya compile ulang kernel, tambah modul, dependency modul, dll.
Jadi ngopreknya bercabang2.
Jadi menurut saya belajarnya bisa dimulai dari mana saja.

Salam
--
-dwicahyo-
Registered Linux User : 511188
y!m dwicahyoyulianto
lintek.co.id

Akhmat Safrudin

unread,
Oct 20, 2014, 4:03:53 AM10/20/14
to klub-linux-bandung
Awalnya dari mulai instalasi, kemudian gunakan untuk menyelesaikan kebutuhan sehari-hari.

SOL.

~


rivan farizal

unread,
Oct 23, 2014, 11:36:02 PM10/23/14
to klub-linu...@googlegroups.com
Mulai dari hal yang paling disukai aja

Rijal Hanif

unread,
Oct 25, 2014, 12:20:24 AM10/25/14
to klub-linu...@googlegroups.com
Tidak harus sistematis, minimal tahu sedikit command linux untuk dasarnya.
Selanjutnya cari kasus instalasi, buat program, atau sekedar utility linux yang ingin sekali kita coba.
Cari info detailnya lewat blog, website officialnya, dan tutor pribadi anda..
^o^ semoga membantu.

Regards,


Indra Wijaya
Trainer at IGOS Center Bekasi



Pondok Surya Mandala Blok P No 7, Bekasi, 17146, Jawa Barat, Indonesia
Phone  : (021) 8241 6337
Fax : (021) 8241 7490
Mobile  : +628.2121.08.1987

Danishfa Maulana

unread,
Oct 27, 2014, 2:41:38 PM10/27/14
to klub-linu...@googlegroups.com
Dear,

Debian? Bagus itu. Tapi untuk Pemula, saran aq lebih baik pakai turunannya (misalnya: Linux Mint atau Ubuntu) karena relatif "LEBIH MUDAH" n kalau sebelumnya terbiasa dengan windows, coba dulu Linux Mint. 

Debian sendiri, menurut aq pelan-pelan saja atau bisa juga dijadikan second choice dengan melakukan instalasi dual OS (linux linux) jika memungkinkan. Bukan apa-apa, sekedar untuk 'membiasakan' diri menggunakan sistem operasi Linux. Baru setelah tau (ndak perlu sampai paham banget). seluk-beluk linux OS, bisa mulai dengan Debian. 

Dari pengalaman aq dengan adik2 PKL yg di sekolahnya memang diajarkan Debian, banyak yg masih gelagapan ketika harus mengimplementasikan kasus tertentu di 'medan' yang sebenarnya. Jangankan untuk permasalahan2 jaringan (sesuai dengan jurusan yg mereka tekuni [TKJ]), bahkan untuk 'penyesuaian' repositori dan instalasi aplikasi firefox misalnya. Mereka msh harus buka2 banyak blog di Google (hehe.... sah-sah saja sebetulnya. Tetapi buat aq itu jadi 'memperlambat' proses pemahaman, karena pada linux OS - siapapun - sedikitnya tetap harus 'berkenalan' dengan CLI/Console/Terminal).

So.... kira-kira begitu. aq sendiri, meskipun 'pegangan' sehari-hari adalah linux OS. Tetapi karena bekerja di toko komputer yang 90% konsumennya adalah pengguna windows. Tetap ndak bisa benar2 meninggalkan windows ( sedih juga rasanya ya?) bukan karena ndak suka windows, tapi lebih karena ndak mampu beli. Ups!.... ngelantur nih. Ya sudahlah. Pokoknya untuk saat ini, catatan aq tentang Debian (Linux OS) ya cuma begitu-itu.
Semoga bermanfaat.

Kind Regards,


33A.gif
Reply all
Reply to author
Forward
0 new messages