Membuat Layout garis besar skema jaringan sebuah kota

39 views
Skip to first unread message

Ramlan Maulana

unread,
Apr 28, 2015, 12:30:45 PM4/28/15
to it-project...@googlegroups.com

Dear IT Expert, salam kenal saya Ramlan IT Networking

Mohon pencerahannya, saya mendapatkan sebuan project namun masih belum dapat dipastikan akan segera berjalan,

Permasalahan:  sebuah instansi pemerintahan negara tetangga meminta untuk mendesign netwok skala besar untuk satu instansi beberapa kota dinegaranya dengan metode vpn untuk interkoneksi database dan interkoneksi beberapa aplikasi , namun apa yang harus saya lakukan tanpa:
- harus survey ke negara tetangga tersebut,
- Tanpa harus surver ke instansi yang di khususkan tersebut
- bagaimana cara mengukur kebutuhan insfrastruktur instansi tersebut secara garis besar
- alat apa yang cocok untuk netwok besar tersebut
- dan darimana saya dapat memulai mendesign jaringan yang mungkin cocok untuk diterapkan

Mungkin itu yang sekarang bisa saya tuangkan, sekali lagi mohon pencerahannya untuk IT Expert dan Seluruh anggota milis IT Project Indonesia

Salam hangat

Ramlan Maulana

D. Alamsyah

unread,
Apr 30, 2015, 12:25:06 AM4/30/15
to it-project...@googlegroups.com
Dear Ramlan

Untuk mendisain dan mengimplementasikan network dalam skala yang luas sudah pasti berbeda dengan network skala kantor atau campus
Karena berbagai protokol, perangkat, komunikasi data, besaran data, power dan lain-lain juga akan semakin kompleks
Tidak akan bisa dijawab melalui milis ini
Saran dari saya silahkan anda baca-baca mengenai Network Development Life Cycle sebelum mendisain network yang skala metro atau negara.
Sebagai pembuka bahwa NDLC terdiri dari fase-fase sebegai berikut: Analisys,Design, Simulation Prototyping, Implementation, Monitoring and Management.
Silahkan juga liat pendekatan pendekatan seperti Bottom Up, Top Down, Flat maupun Hirearchy dan juga model dari Cisco

Disclaimer ..saya bukan orang Cisco, Juniper apalagi, Orang Mikrotik juga bukan

Kalau mau lebih lanjut silahkan diskusi japri dengan saya .
Insya Allah kalau ada waktu saya akan coba sharing-sharing

Regard



Dedy Alamsyah

Ramlan Maulana

--
Anda menerima pesan ini karena berlangganan grup "Manajemen Proyek IT" di Google Grup.
Untuk berhenti berlangganan dan berhenti menerima email dari grup ini, kirim email ke it-project-indon...@googlegroups.com.
Untuk mengeposkan ke grup ini, kirim email ke it-project...@googlegroups.com.
Kunjungi grup ini di http://groups.google.com/group/it-project-indonesia.
Untuk opsi lebih lanjut, kunjungi https://groups.google.com/d/optout.

Reply all
Reply to author
Forward
0 new messages