Bapak/Ibu,
Hari Minggu, 25 Oktober 2015, insya Allah Pengurus RW 011 Blok S akan kembali mengadakan kegiatan Donor Darah.
Kegiatan dimulai pk. 09.00 - 11.30 WIB, bertempat di Gedung Serba Guna Blok S.
Semoga kita semua dapat berpartisipasi dalam kegiatan ini.
Untuk Bapak/Ibu yang berniat mendonorkan darahnya jangan lupa untuk menjaga kesehatan (khususnya tensi darah dan HB) dan tidak meminum obat antibiotik sejak hari Minggu lalu.
Untuk yang senang olahraga, bisa menunggu 1-2 jam hingga tekanan darah / HB normal.
Bagi yang ingin berpartisipasi memberikan souvenir/gift atau sponsorship kepada para Pendonor, dapat menghubungi Bp. Agus Sjafari (S14/18 - 08129526069), Bp. Abdul Halim (S2/14 - 08118500302) atau Ibu Tri (S6/16 - 08568155235).
Demikian diumumkan. Atas perhatian dan kehadirannya disampaikan terima kasih.
Sigit Yuniarso
Bapak/Ibu,
Selain kegiatan Donor Darah, kali ini juga disediakan pemeriksaan mata gratis dan berbagai frame dan lensa bagi yang berkenan.
Sigit Yuniarso