Rsyslog Apache2 / Nginx Log

21 views
Skip to first unread message

Muhfi Asbin Sagala

unread,
May 28, 2017, 11:53:14 PM5/28/17
to Medan Linux Community Conference
Salam,

Selamat siang konkawan,

Ada masalah sedikit dengan rsyslog, jadi rencananya ada satu mesin
sebagai server rsyslog yang dipakai untuk ngumpulkan log akses ke web
server (Apache2 / Nginx).

Server Rsyslog : Ubuntu 16.04; rsyslog v.8.16.0
Client : Ubuntu 14.04; rsyslog v.7.7.4

Konfigurasi rsyslog server :

module(load="imudp")
input(type="imudp" port="514")

module(load="imtcp")
input(type="imtcp" port="514")


Konfigurasi client : /etc/rsyslog.d/www.conf

$ModLoad imfile

$InputFileName /var/log/apache2/access_log

$InputFileTag apache.access:

$InputFileStateFile /tmp/apache_state_file

$InputFileSeverity info

$InputFileFacility local3

$InputRunFileMonitor

local3.* @@server_rsyslog:514


Setelah di-restart service rsyslog di kedua mesin, tidak ada muncul
pesan kesalahan. Tapi, log dari client tidak muncul di server.

Di periksa trafik ke port 514 di server dengan perintah tcpdump juga
enggak ada koneksi yang terjadi. Semua setelan (setting) masih default
kecuali yang disebutkan di atas.

Mohon pencerahan, kira-kira dimanakan kesalahan yang saya perbuat.

Terima Kasih,
Muhfi

NB : Udah lama ah gag nulis ke milis (curhat):-)

R

unread,
May 29, 2017, 1:19:38 AM5/29/17
to conf-me...@googlegroups.com
sudah dicek secara langsung hasil loggingnya di file /var/log/messages
- (asumsi diarahkan kesini, tested dengan $logger testing logging).
coba periksa file configurasi /etc/syslog/syslog-ng.conf - dikarenakan
ngak pake seperti sistem si penanya - jadi kemungkinan anjuran tidak
sesuai.

*ramekan lagi.
> --
> Official site : http://medan.linux.or.id/
> --- You received this message because you are subscribed to the Google
> Groups "Medan Linux Community Conference" group.
> To unsubscribe from this group and stop receiving emails from it, send an
> email to conf-medanlin...@googlegroups.com.
> To post to this group, send email to conf-me...@googlegroups.com.
> For more options, visit https://groups.google.com/d/optout.



--
R Saragih

Rinto Exandi Sinaga

unread,
May 29, 2017, 2:22:19 AM5/29/17
to conf-me...@googlegroups.com
Pake Windows 2012 ajalah..pusing pun pake linux klen itu...

> email to conf-medanlinux+unsubscribe@googlegroups.com.
> To post to this group, send email to conf-medanlinux@googlegroups.com.

> For more options, visit https://groups.google.com/d/optout.



--
R Saragih

--
Official site : http://medan.linux.or.id/
---
You received this message because you are subscribed to the Google Groups "Medan Linux Community Conference" group.
To unsubscribe from this group and stop receiving emails from it, send an email to conf-medanlinux+unsubscribe@googlegroups.com.
To post to this group, send email to conf-medanlinux@googlegroups.com.

Muhfi Asbin Sagala

unread,
May 29, 2017, 3:15:44 AM5/29/17
to Medan Linux Community Conference
Bang R,

File log di ubuntu

Sudah dicoba dengan menambahkan baris :

*.* @@rsyslog_server:514 di baris akhir file /etc/rsyslog.d/50-default.conf dan log dari client berhasil dikirimkan ke server. Tinggal lagi bagaimana cara mengambil log dari apache2/nginx agar bisa dikirim ke server.

Nanti kalau ada titik terang, awak kabari lagi ke milis. Sementara itu, jangan bosan membalas ya abang-abang dan kakak-kakak. :D

y! : ti_pa_tu
gtalk : muhfi.asbin
FB | Twitter | Identica : muhfiasbin
http://muhfiasbin.blogspot.com

Ahmad riza h nst

unread,
May 29, 2017, 4:51:53 AM5/29/17
to conf-me...@googlegroups.com


On May 29, 2017 2:15 PM, "Muhfi Asbin Sagala" <muhfi...@gmail.com> wrote:
Bang R,

File log di ubuntu

Sudah dicoba dengan menambahkan baris :

*.* @@rsyslog_server:514 di baris akhir file /etc/rsyslog.d/50-default.conf dan log dari client berhasil dikirimkan ke server. Tinggal lagi bagaimana cara mengambil log dari apache2/nginx agar bisa dikirim ke server.


dulu pernah juga bikin log server, kalo gk salah hanya service yg log nya di lempar ke syslog lokal saja yg log nya bisa terkirim ke remote server (ribet gk sih ngomongnya?)

misalnya qmail yg log nya tidak masuk ke syslog maka gk bisa log nya dilempar ke remote log server.

Apache setau saya punya log sendiri yg tidak masuk ke syslog lokal, mungkin disitu petunjuknya, kalau bisa log nya dilempar ke syslog lokal mungkin bisa ikut terkirim ke remote log server.
Reply all
Reply to author
Forward
0 new messages