Description
Ini adalah komunitas praktisi maupun akademisi di bidang SDM. Dimotori oleh beberapa anak muda berlatar belakang psikologi UI, forum ini dibentuk sebagai wadah belajar semua hal yang berkaitan dengan MSDM dan juga kontribusi bagi tanah air tercinta.